Wednesday, July 18, 2012

Fungsi Logika IF


Dalam dunia pemrograman komputer kita sering sekali menggunakan logika IF untuk menunjukkan suatu kondisi tertentu. Dalam JAVA logika IF juga dikategorikan menurut struktur logikanya. Nah, yang paling simple adalah IF yang membandingkan dua hal saja seperti contoh coding berikut :


public class fungsiIF {

    /**
     * @param args the command line arguments
     */
    public static void main(String[] args) {
   // TODO code application logic here
     int angka;
     angka = Integer.parseInt(JOptionPane.showInputDialog("masukkan angka"));
     if(angka >0){
         JOptionPane.showMessageDialog(null,"nilai bilangan positif");}
     else if(angka==0){
         JOptionPane.showMessageDialog(null,"bilangan nol");}
     else {
         JOptionPane.showMessageDialog(null,"bilangan negatif");}
String msg = "data anda adalah = " + angka;
JOptionPane.showMessageDialog(null, msg);
   
    }
Semoga Bermanfaat
 

0 komentar:

Post a Comment